99 Bisnis bagi Pensiunan (Indah Ratnaningsih & Sigit Rais)
Penulis : Indah Ratnaningsih dan Sigit Rais
Penerbit : Penebar Swadaya (Penebar Plus)
Edisi : Soft Cover
Tahun terbit : 2009
Ukuran : 140x200x0
Anda sudah atau akan pensiun? Tidak memiliki kegiatan? Mengapa tidak memanfaatkan masa pensiun untuk berbisnis? Masa pensiun bisa dihabiskan dengan cara kreatif guna mengisi kocek Anda. Jika Anda jeli banyak sekali peluang bisnis yang bisa digeluti. Di sini, Anda akan mengetahui bahwa ada 99 peluang bisnis yang bisa digeluti di masa pensiun. Ada juga info-info penting lainnya yang akan menuntun Anda untuk memulainya. Mulai dari prospek bisnis, langkah memulainya, pemasaran dan promosi, hingga analisis usahanya. Tak ketinggalan kisah sukses para pebisnis selama pensiun yang dapat memberi inspirasi Anda.
selamt ya atas bukunya. akhirnya saya bisa kenalan dengan penulis rekananku di buku 99 Bisnis bagi Pensiunan. saya (yang katanya sebagai penulisnya) malah baru tahu tentang buku itu ketika bulan Ramadhan kemarin jalan2 ke GRamedia Matraman.
ReplyDeletesaya blm baca bukunya n gak dapet kiriman bukunya dari penerbitnya. jadi gak tahu detail buku itu.
tapi sekilas mirip dengan buku 99 BIsnis Modal <10 juta.
salam kenal. kunjungi www.kadocintaindah.blogspot.com, ya........
@teh indah: salam kenal juga teh... moga ada kesempatan lain untuk nulis bareng lagi ya
ReplyDelete:)
ReplyDeleteThanks infonya menarik banget. Oiya ngomongin pensiun, ternyata ada loh sejumlah negara yang diklaim cocok banget buat disambangi saat masa masa pensiun. Katanya sih disana suasananya eksotis banget. Cek ulasannya disini ya: Wah, 5 Negara ini Cocok Banget buat Kamu Kunjungi di Masa Pensiun Nanti!